Senin, 20 Juni 2011

Definisi Sistem Bilangan

0 komentar

Ø  Definisi :
Sistem Bilangan (number system) adalah suatu
cara untuk mewakili besaran dari suatu item
fisik.
Ø  Sistem bilangan yang banyak digunakan
manusia adalah desimal, yaitu sistem ilangan
yang menggunakan 10 macam simbol untuk
mewakili suatu besaran.
Ø  Logika komputer diwakili oleh 2 elemen 2 keadaan (twostate elements), yaitu : keadaan off (tidak ada arus) dan keadaan on (ada arus), yang disebut sistem bilangan binary
Jenis-jenis Sistem Bilangan
Ø  Sistem bilangan menggunakan suatu bilangan dasar atau basis (base atau disebut juga radix) yang tertentu.
Ø  Suatu sistem bilangan, senantiasa mempunyai Base (radix), absolute digit dan positional (place) value.
Ø  Basis yang dipergunakan dimasing-masing sistem bilangan tergantung dari jumlah nilai bilangan yang dipergunakan.
Ø  Sistem Bilangan Desimal (Decimal Numbering System) dengan basis 10, menggunakan 10 macam
                simbol bilangan.
Ø  Sistem Bilangan Biner (Binary Numbering System)
                dengan basis 2, menggunakan 2 macam simbol
                bilangan
Ø  Sistem Bilangan Octal (Octenary Numbering System),
                dengan basis 8, menggunakan 8 macam simbol
                bilangan
Ø  Sistem Bilangan Hexadesimal (Hexadenary
                Numbering System) dg basis 16, menggunakan 16
                macam simbol bilangan
Konversi Bilangan
Ø  Setiap angka pada suatu sistem bilangan dapat dikonversikan (disamakan/diubah) ke dalam sistem bilangan yang lain. Di bawah ini dibuat konversi (persamaan) dari 4 sistem bil. yang akan dipelajari :
DEC
OCK
HEX
BIN
0
0
0
0000
1
1
1
0001
2
2
2
0010
3
3
3
0011
4
4
4
0100
5
5
5
0101
6
6
6
0110
7
7
7
0111

DEC
OCK
HEX
BIN
8
10
8
1000
9
11
9
1001
10
12
A
1010
11
13
B
1011
12
14
C
1100
13
15
D
1101
14
16
E
1110
15
17
F
1111

SISTEM BILANGAN DESIMAL
Ø  Menggunakan 10 macam simbol bilangan berbentuk 10 digit angka, yaitu : 0,1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8 dan 9.
Ø  Dapat berbentuk integer desimal (decimal integer atau pecahan desimal (decimal fraction)
Contoh :
Nilai 8598 adalah integer desimal (bilangan bulat),
yang dapat diartikan :
Absolute value
position value atau place-value
8 x 103 = 8000
5 x 102 = 500
9 x 101 = 90
8 x 100 = 8
Ø  Absolute value merupakan nilai mutlak dari masing2 digit bilangan.
Ø  Position value (nilai posisi) merupakan penimbang atau bobot dari masing2 digit tergantung dari letak posisinya yaitu bernilai basis dipangkatkan dengan urutan posisinya.
Sehingga nilai 8598 dapat juga
diartikan sebagai
(8x1000) + (5 x 100) + (9 x 10)
+ (8 x 1)

Posisi digit
(dari kanan)
Position Value
1
100 = 1
2
101=10
3
102=100
4
103=1000
5
104=10000

Leave a Reply

Labels